Lahirkan Lingkungan Bersih, Kades Mattaro Adae Berhasil Stop Buang Air Besar Sembarangan

    Lahirkan Lingkungan Bersih, Kades Mattaro Adae Berhasil Stop Buang Air Besar Sembarangan

    PANGKEP - Ketua Penggerak PKK Desa Mattaro Adae Kecamatan Liukang Tupabiring Kabupaten Pangkep saat ditemui Selasa (8/3/2022) mengatakan bahwa kami berhasil merealisasikan Open Defecation Free, Stop Buang Air Besar Sembarangan desa kami.

    Dia menjelaskan bahwa hal itu dibuktikan dari hasil rapat pleno oleh tim dari Dinas Kesehatan Pangkep menyatakan bahwa Desa Mattaro Adae Kecamatan Liukang Tupabiring telah sukses merealisasikan Stop Buang Air Besar Sembarangan ( BABS)

    Penetapan itu itu digelar di pulau Sanane tanggal 22 Februari 2022 lalu yang dihadiri oleh Camat, Kapolsek, Danramil,   Babinsa, Bhabinkamtibmas serta Kepala Desa Mattaro Adae serta dari tim BABS Kabupaten Pangkep.

    Menurutnya bahwa hal ini memang harus mendapat perhatian besar sebab demi menjaga kebersihan lingkungan.

    Menurutnya bahwa kondisi ketika setiap individu dalam komunitas tidak buang air besar sembarangan, Pembuangan tinja yang tidak memenuhi syarat sangat berpengaruh pada penyebaran penyakit berbasis lingkungan.

    Untuk itu kita harus memastikan perilaku masyarakat agar tidak buang air besar sembarangan.

    Diapun mengatakan bahwa pentingnya sosialisasi kepada masyarakat atas Kondisi ini yang memang cukup memprihatinkan, namun di desa kami sudah stop BABS.

    Diapun menjelaskan bahwa banyak faktor yang menyebabkan masyarakat masih buang air sembarangan. salah satunya factor kebiasaan masyarakat yang berada di dekat pinggiran laut lepas,   terbiasa dimudahkan.

    Namun berkat Sanitasi Total Berbasis Masyarakat (STBM) merupakan pendekatan untuk merubah perilaku higiene dan sanitasi melalui pemberdayaan masyarakat dengan metode pemicuan. STBM menjadi acuan nasional untuk program sanitasi dan hal itu berhasil kami terapkan di desa kami ( Herman Djide)

    PANGKEP SULSEL
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Kodam XIV/ Hasanuddin Peduli Rakyat, Kades...

    Artikel Berikutnya

    Kepsek SMK 7 Pangkep bersama Guru Ucapkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Bupati MYL Jadi Pemilih Pertama di TPS 04 Mappasaile, Ajak Warga Pangkep Gunakan Hak Pilih
    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Polri Lakukan Asistensi ke Polda Jateng 
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    PT Semen Tonasa Raih Penghargaan Indonesia Trusted Companies di GCG Award 2024
    Hadapi Tantangan Bisnis, Direktur Produksi  Bambang Haryanto; PT Semen Tonasa Terus Berinovasi
    Bagikan Baju Seragam Siswa, Kepsek SDN Padangtangalau: Baju Seragam Gratis ini dari Bupati Pangkep
    Kadis Sosial Pantau Dapur Umum di Posko Darurat Penanganan Banjir
    Gelar Pembinaan Kelompok Tani,  PT Semen  Tonasa Salurkan Bantuan 50 Pompa Electrik Sprayer di Desa Taraweang
    Musrembang Minasatene Penuh Masukan Dan Desakan Realisasi Kantor Dan Pasar
    Koordinator SIGAP Pangkep Faturahman Marsuki: Ganjar Pranowo Bisa Majukan Indonesia Hebat
    Lapangan Upacara Makodim Pangkep Sudah di Aspal, Dandim 1421 Pangkep Letkol Inf Hengky Vantriardo: Sudah Tidak Berlumpur dan Licin Lagi
    Sosialisasi Desa Cantik, Kepala BPS Pangkep Arifin: Desa Taraweang Salah Satu Desa Cantik di Pangkep
    Butuh Bantuan dari Kementerian Kelautan dan Perikanan, Ketua Kelompok Petani Rumput Laut Majini Baji Muhammad Ansar; Kami Kembangkan Budidaya Pengelolaan Rumput Laut
    Kepsek SMA 8 Pangkep: Melalui Kemah Blok Wujudkan Siswa Hebat dan Berwawasan Kepramukaan
    Ngaku Sebagai Dokter, Kasi Humas AKP Imran : Polres Pangkep Ungkap Kasus Tindak Pidana Penipuan dan Penggelapan
    Personil Piket Polsek Ma'rang Gelar  Patroli Pantau Arus Balik Pasca Lebaran 1444 H/2023 M
    Jaga Kondisi Aman Desa Binaan, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya dan Babinsa  Gelar DDS
    Ormas PKCM Kirim Ucapan ke Wakapolres Baru di Pangkep, Kompol Ashari: Terima Kasih dan Salam Buat Teman PKCM

    Ikuti Kami